Resep Oseng Tempe Ikan Asin

4.7/5
(165 rating)

Download Resep

Simpan Resep

Resep dari Blue Band

Buat kamu penyuka oseng-oseng ikan asin, wajib banget cobain hidangan yang satu ini. Oseng tempe ikan asin, hidangan yang Indenesia banget ini, penikmatnya pasti semua kalangan. Selain rasanya yang Endeus, bahan dan cara membuatnya pun mudah lho. Pas banget untuk sajian makan bersama seluruh anggota keluarga.

Tidak lupa kami selalu menggunakan campuran Blue Band yang membuatnya lebih bergizi, karena Blue Band mengandung omega 3&6 dari canola oil yang penting untuk kecerdasan otak dan tumbuh kembang si kecil.

Yuk lihat video selengkapnya dan bagikan resep ini ke semua temanmu.

Jangan lupa masak tumis buncis atis ampelanya pake Blue Band biar rasanya lebih enak, karena masak apapun #SemuaPakeBlueBand aja!

Less
bahan
cara membuat
testi diskusi
  • bahan

    ·
    1 porsi
  • 2 sdm blue band
  • minyak goreng
  • 400 g tempe, iris ukuran 1x1x4 cm
  • 100 g ikan teri batu
  • 6 butir bawang merah, iris tipis
  • 4 siung bawang putih, iris tipis
  • 6 buah cabai merah keriting, iris serong
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 2 lembar daun salam, robek-robek
  • 50 ml air
  • 2 sdm bawang goreng

Cara Membuat

·
60 menit

Rating resep ini

Seberapa endeus resep ini

BERI RATING

Download Resep

Simpan Resep
Bagikan